Cara Membuat dan Memasang Fans Page Facebook Melayang di Blogger

Cara Membuat Fans Page Facebook di Blog. Selamat sore, taukan anda manfaat dari memasang fans page facebook di blog, manfaatnya yaitu salah satu cara untuk mempromosikan blog atau website anda anda, semakin banyak orang yang menyukai blog anda maka secara otomatis akan menjadikan blog anda semakin banayak pengunjung dan bisa jadi blog anda menjadi populer.

Jika di dalam blogger fans page facebook di buat dengan cara yang berbeda - beda. ada yang membuat fans page facebook melayang di blog, fans page facebook muncul di awal tampilan blog, dan masih banyak lainnya, fans page facebook atau yang lebih dikenal dengan facebook like box, adalah widget fb yang di pasang di tata letak blog.

Untuk cara membuat fans page facebook di sebuah blog sendiri anda harus membuaat halaman blog di facebook yang menarik terlebih dahulu. 


Memasang FansPage Facebook Di Blog

 

Cara Membuat Halaman Blog di Facebook


1. Silahkan anda login ke facebook kemudian Buat Halaman atau  klik DISINI

Membuat Halaman Blog di Facebook

2. Pilih jenis halaman yang ingin anda buat, masukan pilih kategori, nama halaman, alamat, provinsi, no hp. kemudian klik mulai.

Membuat Halaman Blog di Facebook

3. Silahkan anda masukan kategori blog anda, deskripsi blog, dan alamat blog, kemudian simpan info
4. Selanjutnya, upload logo blog anda, tambahkan ke favorit agar mudah di kelola, dan undang teman.
5. Jika sudah selesai akan tampil halaman blog di facebook sepertigambar di bawah ini.

Membuat Halaman Blog di Facebook

Cara Membuat / Memasang Fans Page Facebook Di Blog


1. Masuk blog anda 
2. Pilih Tata letak.
3. Silahkan anda tambahkan Gadget HTML/Javascript.
4. Copy kode script dibawah ini dan letakan di HTML/Javascript.

<iframe src="http://www.facebook.com/plugins/likebox.php?href
=https://www.facebook.com/namablog&amp;width=245
&amp;colorscheme=light&amp;show_faces=true&amp;connections=9&amp;
stream=false
&amp;header=false&amp;height=330" scrolling="no" frameborder="0"
style="border: medium none; overflow: hidden; height: 330px;
width: 210px;background:#fff;"></iframe>

Catatan:
Silahkan anda ubah tulisan warna hijau  dengan alamat URL fans page facebook anda. dan tulisan warna  merah dengan ukuran panjang dan lebar halaman fans page facebook.

5. Simpan Setelan, dan Lihat Blog


Setelah anda berhasil memasang fans page facebook di blog, hasilnya akan terlihat seperti gambar di bawah ini. cara membuat fans page fb cukup mudah jika anda menyimak tutorial pasang fans page fb diatas.


Memasang FansPage Facebook Di Blog

Demikian pembahasan tentang cara membuat dan memasang fans page facebook di blog dengan mudah, jika anda ingin terus mengetahui informasi terbaru tentang blogger.

Silahkan anda bergabung dengan Bacaan Gratis, dengan cara klik LIKE di Like Bacaan gratis YA untuk mengetetahui informasi menarik seputar teknologi, komputer, blog, smartphone, komputer dan pengetahuan umum lainnya di halaman facebook anda. ^_^
Tag : BLOG
1 Komentar untuk "Cara Membuat dan Memasang Fans Page Facebook Melayang di Blogger"

Terima kasih min artikelnya... izin coba di blog yang saya punya..

PERINGATAN..!!
1. Berkomentarlah Sesuai Judul Diatas Dengan Sopan dan Jangan Spaming.!!
2. Dilarang Berkomentar Yang Mengandung Unsur Pornografi dan Sara.!!
3. Mohon Maaf Bagi Yang Berkomentar Melampirkan Link Langsung Ane Masukan Spam.!!

Mohon Untuk Mematuhu TOS diatas. Terimakasih

Back To Top